top of page

Gambaran Umum

Kelurahan Karamat merupakan bagian dari Kecamatan Gunungpuyuh dengan luas wilayah 110,25 ha, meliputi : Pemukiman 41.30 Ha, Persawahan 31.04 ha, Perkantoran 16.75 ha, Pemakaman 0.80 ha serta Prasarana Umum 4.77 ha.

Mata pencaharian mayoritas penduduk adalah buruh, petani, pedagang/wiraswasta, POLRI, pegawai swasta dan pegawai pemerintah.Jumlah penduduk sampai dengan bulan Desember 2013 sebanyak 10.171 jiwa dan 2.822 KK, yang tersebar di 9 RW dan 37 RT dengan kepadatan penduduk 924 jiwa/KM
 

Batas Wilayah Kelurahan Karamat :

  • Utara : Desa Parungseah Kec. Sukabumi Kab. Sukabumi

  • Selatan : Kel. Gunungpuyuh Dan Kel. Sriwidari Kec. Gunungpuyuh Kota Sukabumi

  • Barat : Kel. Karang Tengah Kec. Gunungpuyuh Kota Sukabumi

  • Timur : Kel. Selabatu Kec. Cikole Kota Sukabumi

Hery Purnomo, S.H

Lurah Karamat
cunil

Alamat :

Jl. Bhineka Karya N0. 116/37
Kelurahan Karamat Kecamatan Gunung Puyuh Kota Sukabumi Jawabarat 

Call

T: 0266-231679

F: 0266-231679 

  • facebook
  • Twitter Clean
  • w-googleplus

© 2014 Kelurahan Karamat

bottom of page